Pengertian Strok Hemoragik

Rabu, 04 Mei 2011



  


Strok Hemoragik merupakan manifestasi klinik dari gangguan fungsi serebral, baik fokal maupun menyeluruh (global), yang berlangsung dengan cepat, berlangsung lebih dari 24 jam, atau berakhir dengan maut, tanpa ditemukannya penyebab selain daripada gangguan vaskular.
untuk klasifksai biasanya pada :
Perdarahan Intraserebral (PIS): perdarahan yang terjadi di dalam jaringan otak.
Perdarahan Subaraknoid (PSA): perdarahan yang terjadi pada ruang subaraknoid
Bagi teman-teman yang berminat untuk artikel diatas, teman-teman bisamendownloadnya disini. file yang sudah terbentuk makalah presentasi yang lengkap dengan pendahuluan , definisi, Patofisiologi dl. 

tapi jangan lupa untuk tinggalkan pesan atau comentnya ok.....!!! 

0 komentar:

Posting Komentar